Friday, May 10, 2013

5 Situs Ping Blog Terbaik Untuk Blogger

5 Situs Ping Blog Terbaik Untuk Blogger
Fungsi dari Pirng adalah untuk memberikan informasi kepada search engine bahwa kita baru saja mengupdate atau melakukan perubahan terhadap blog kita, agar perubahan atau artikel-artikel yang baru saja di publikasikan dapat segera dideteksi atau terindex oleh search engine.

dibawah ini adalah 5 situs ping blog terbaik:

Secara pribadi, situs Ping-O-Matic ini sudah memenuhi kebutuhan para blogger untuk hal ping blog. Ia simple, cepat dan ringan. Dilengkapi dengan layanan ping untuk RSS Blog, membuat Ping-O-Matic layak menjadi tools ampuh, baik untuk blogger beginner (seperti saya), ataupun blogger professional.

TotalPing.com tidak boleh dipandang sebelah mata. Kemampuannya tidak kalah dengan Ping-O-Matic. Dibandingkan dengan Ping-O-Matic yang hanya melakukan ping terhadap 19 layanan di internet, TotalPing.com melakukan ping ke lebih dari 30 layanan internet. Namun, keunggulan dari TotalPing.com ini harus dibarengi dengan lamanya waktu yang diperlukan untuk proses ping blog, bahkan lebih lama daripada Ping-O-Matic.

Merupakan pesaing berat dari TotalPing.com. Namun, proses ping blog yang dilakukan oleh situs PingMyBlog.com ini agak lambat (karena melakukan proses ping ke banyak layanan – bahkan lebih banyak daripada TotalPing.com) dan cenderung berat. Namun, kelemahan ini agaknya tertutupi oleh banyaknya layanan internet yang di-ping oleh situs ini.

FeedShark telah ada sejak tahun 2005. Salah satu kelebihan dari FeedShark adalah ia memiliki kemampuan untuk melakukan ping ke situs Alexa.com. Ia juga memiliki turbo mode, yang mempercepat proses ping blog. 

               Rekomendasi yang terakhir adalah Blog Pinger, situs ini cukup bagus untuk para blogger.

Download artikel ini di -> 5 Situs Ping Blog Terbaik Untuk Blogger

Sumber :  http://xxpc123xx.blogspot.com/2013/05/situs-tempat-ping-terbaik-untuk-blog.html
               http://jawarakampung.blogspot.com/2011/04/fungsi-ping-blog-dan-cara-pasang-auto.html


No comments:

Post a Comment